Prediksi Bola Chile Vs Uruguay 25 Juni 2019

Pertandingan bigmatch akan terjadi di Group C Copa America 2019 antara juaara bertahan Chile menghadapi Uruguay pada hari Selasa pkl 06:00 Wib, 25 Juni 2019. Kedua negara yang sudah di pastikan lolos dalam laga ini akan merebutkan posisi sebagai juara group C. Chile yang berada di posisi puncak group tinggal membutuhkan hasil imbang untuk menetapkan posisi mereka sebagai juara group C, lain hal dengan Uruguay harus menang jika ingin mengusur Chile dan jika bermain posisi runner up sudah pasti menjadi miliki mereka. Laga kedua negara kandidat juara tahun ini bukan sekedar 3 poin kareba gensi sebuah tim juga menjadi alasan laga ini bakal berjalan sengit dan di warnai tensi tinggi. Pertandingan yang tentu tidak boleh anda lewat kan begitu saja.

Kondisi Tim Chile

Alexis Sanchez dkk telah membuktikan kalo Chile masih menjadi salah satu negara yang mampu bersaing dalam perebutan gelar juara Copa America 2019. Status sebagai juara bertahan tidak menjasi sebuah beban bagi seluruh tim dan Chile bertekad untuk meraih hattrik juara Copa America, Menang 2 – 1 atas Ekuador di laga kemaren tentu menjadi kan Chile lolos ke babak selanjut nya. Gol kemenangan yang di cetak Jose Pedro Fuenzalida di menit awal sempat di sama kan oleh Ekuador melakui titik putih dan pahlawan tim hadir di menit 51 oleh sebuah gol indah dari Alexis Sanchez menit 51 gol tersebut selain mengantar kan Chile lolos juga sangat bermakna bagi sang pemain yang di nilai sudah menurun perfoman nya setelah melalui musim yang sulit dalam karir sepakbola, Di ajang Copa America ini seolah menjadi bukti kalo Alexis Sanchez masih menjadi seorang predator yang mematikan di lini depan.

Melawan Uruguay di laga terakhir ini tentu akan menjadi sebuah laga yang pas untuk Chile dapat sekali menegaskan tim nya bakal menjadi ancaman bagi negara lain nya dalam meraih tropi Copa America. Pelatih Reinaldo Rueda di perkirakan bakal tetap mempertahankan Alexis Sanchez sebagai Pemain andalan tim di lini depan bersama Eduardo Vargas. Sosok sentral lini tengah Arturo Vidal tentu menjadi salah satu kekuatan bagi untuk menghadapi lini tengah Uruguay. Kemenangan tetap menjadi sebuah hal yang mereka incar di laga terakhir ini sekaligus menyempurnakan penampilan mereka di Group Stage.

Kondisi Tim Uruguay

Uruguay secara mengejutkan di tahan imbang oleh Japan di laga kedua denagn skor 2 – 2 malah untuk sempat dalam posisi tertinggal dua kali sebelum mampu meyamakan keddudukan. Uruguay yang di nilai terlalu bermain santai dan akhir nya merasakan kecepatan para pemain Japan yang mampu menjebol gawang mereka sebanyak 2 kali. Dengan 4 poin dan berad di posisi kedua di tangga klasemen Luis Suarez dkk sudah di pastikan lolos minimal peringkat 3 terbaik meski nilai nya masih bisa di samai oleh Japan bila di laga terakhir menderita kekalahan atas Chile tapi selisih gol yang cukup lebar sulit bagi Uruguay di gusur oleh Japan yang harus minimal 4 – 0 atas Ekuador.

Luis Suarez dkk yang harus melawan Chile di laga terakhir tentu menjadui kesempatan besar bagi mereka untuk mengusur Chile dari posisi puncak serta memberi kekalahan pertama bagi juara bertahan. Laga ini tentu menjadi ujian yang cukup menantang bagi kedua bek andalan Uruguay Diego Godin dan Jose Gimenez untuk menahan lini depan Chile terutama penyerang Alexis Sanchez yang sedang dalam top perfoman. Jika mampu mengalahkan Juara bertahan tentu menambah kepercayaan diri seluruh tim untuk mencapai target tim nya yang mengincar gelar juara ke 16 nya dalam sejarah turnamen Copa America.

Lima Laga Terakhir Chile

22-06-2019 Ekuador 1 – 2 Chile

18-06-2019 Japan 0 – 4 Chile

07-06-2019 Chile 2 – 1 Haiti

27-03-2019 USA 1 – 1 Chile

23-03-2019 Mexico 3 – 1 Chile

Lima Laga Terakhir Uruguay

21-06-2019 Uruguay 2 – 2 Japan

17-06-2019 Uruguay 4 – 0 Ekuador

08-06-2019 Uruguay 3 – 0 Panama

25-03-2019 Thailand 0 – 4 Uruguay

22-03-2019 Uruguay 3 – 0 Uzbekistan

Perkiraan Line Up Kedua Tim

Chile : 1 Arias – 2 Lichnovsky – 3 Maripan – 17 Medel – 4 Isla – 16 Hernandez – 13 Pulgar – 20 Aranguiz – 7 Sanchez – 11 Vargas – 6 Fuenzalida

Uruguay : 1 Muslera – 22 Caceres – 2 Gimenez – 3 Godin – 17 Laxalt – 10 De Arrascaeta – 5 Vecino – 6 Betancur – 7 Lodeiro – 9 Suarez – 21 Cavani

Head to Head

Total Pertemuan : 14 kali

Chile Menang : 4 kali

Uruguay Menang : 6 kali

Seri : 4 kali

Prediksi Ball Possession Chile (50%) – Uruguay (50%)

Prediksi Skor ( Chile 1 – 1 Uruguay )

Author

hanoman