Prediksi Bola Faroe Islands Vs Swedia 6 September 2019

Faroe Islands sebagai negara non unggulan di group F akan menjamu negara kuat Swedia pada lanjutan kualifikasi piala eropa 2020. Laga yang digelar di Stadion Torsvollur ini tentu menjagokan Swedia bakal mampu meraih poin penuh. Kekuatan yang jauh berbeda tentu menjadikan tuan rumah hanya bisa berharap tidak menderita kekalahan telak.

Keadaan Kedua Tim

Faroe Islands menghadapi laga yang panjang di laga kualifikasi bulan ini dengan bertemu Swedia dan Spanyol. Menjamu Swedia terlebih dahulu akan menjadi sebuah laga yang berat bagi tim nya dalam mendapat poin pertama nya. Empat kekalahan beruntun menunjukan kaloo Faroe Islands masih harus terus meningkatkan kualitas permainan nya. Lars Olsen yang menjadi pelatih Faroe Islands sejak 2011 menilai skuad nya sudah mengalami kemajuan dari segi mental tim meski masih banyak yang harus di tingkatkan oleh Faroe Islands. Pemain muda Hansson dan Olsen yang bermain di lini depan tentu akan berkerja keras untuk mencetak gol dari sedikit peluang yang akan di dapat oleh tim nya.

Swedia menjadi unggulan kedua setelah Spanyol di group F ini saat ini berada di posisi ke 3 dengan 7 poin kalah selisih gol atas Romania. Peluang tim nya untuk mendulang poin sangat besar karena di dua laga kualifikasi hanya akan bertemu Faroe Islands dan Norway. Masih memiliki kualitas di atas kedua negara tentu tidak berlebihan Swedia sangat di jagokan bakal mampu meyapu bersih kedua laga tersebut.

Berkunjung ke Faroe Islands pekan ini akan menjadi sebuah laga yang bisa di pastikan menjadi miliki Swedia meski tim nya tetap harus bermain fokus sepanjang laga dan tidak meremehkan lawan nya. Forsberg, Claesson dan Berg akan kembali mengisi line up tim agar tim nay bisa lebih memiliki peluang besar pulang dengan membawa 3 poin dari Faroe Islands.

Lima Pertandingan Terakhir Faroe Islands

11-06-2019 Faroe Islands 0 – 2 Norway

08-06-2019 Faroe Islands 1 – 4 Spanyol

27-03-2019 Romania 4 – 1 Faroe Islands

24-03-2019 Malta 2 – 1 Faroe Islands

21-11-2018 Malta 1 – 1 Faroe Islands

Lima Pertandingan Terkahir Swedia

11-06-2019 Spanyol 3 – 0 Swedia

08-06-2019 Swedia 3 – 0 Malta

27-03-2019 Norway 3 – 3 Swedia

24-03-2019 Swedia 2 – 1 Romania

21-11-2018 Swedia 2 – 0 Russia

Prediksi Line Up Faroe Islands

Coach : Lars Olsen

1 Gestsson – 9 Sorensen – 4 Gregersen – 5 Faero – 3 Davidsen – 10 Vatnhamar – 8 Olsen – 18 Vatnsdal – 17 Frederiksberg – 6 Hansson – 11 Olsen

Prediksi Line Up Swedia

Coach : Janne Andersson

1 Olsen – 6 Augustinsson – 3 Helander – 18 Jansson – 2 Lustig – 10 Forsberg – 8 Ekdal – 7 Larsson – 17 Claesson – 22 Quaison – 9 Berg

Head to Head

Total Pertemuan : 2 kali

Faroe Islands Menang : 0

Seri : 0

Swedia Menang : 2 kali

Prediksi Ball Possession Faroe Islands (30%) – Swedia (70%)

Prediksi Skor

Faroe Islands 1 – 3 Swedia

Author

dragon