Prediksi Bola Napoli Vs Inter Milan 7 Januari 2020

Laga Big Match terjadi di Serie A akhir pekan ini setelah kompetisi sempat terhenti dengan ada nya Natal dan Tahun Baru. Napoli dan Inter Milan saling menunjukan kemampuan terbaik nya untuk mengawal tahun ini dengan kemenangan. Stadio San Paolo akan menjadi tempat bagi kedua tim untuk menentukan siapa yang bakal bisa memberi kado indah bagi pendukung setia nya.

Keadaan Kedua Tim

Napoli memasuki era baru nya bersama pelatih Gattuso yang di laga terakhir nya mampu memberi kemenangan yang sangat di rindukan oleh pendukung setia klub. Memasuki tahun 2020 Gattuso sudah di tunggu tugas berat kala harus menjamu Inter Milan di markas besar klub. Gattuso harus mampu menyiapkan tim nya secara maksimal atau San Paolo bisa ternoda oleh kekalahan. Kapasitas Inter Milan musim ini jelas berbeda dengan musim sebelumnya. Napoli yang kini bermain dengan skema menyerang kudu wajib tampil dengan determisasi tinggi. Tiga penyerang di depan yang kemungkinan besar di tempati Insigne-Milik-Callejon jelas tidak akan dengan mudah menebus pertahanan Inter Milan. Bukan hanya itu para gelandang yang di huni Zielinski, Ruiz dan Allan tidak boleh kalah dalam pertarungan di lini tengah. Gattuso dengan tegas meminta seluruh pihak klub dan supoter wajib mendukung tim nya agar bisa mengeluarkan kualitas terbaik yang di miliki tim nya.

Inter Milan mengakhiri tahun 2019 dengan berada di puncak klasemen Serie A dengan unggul selisih gol atas rival Juventus. Conte menilai hal tersebut jelas menjadi sebuah tambahan energi positif bagi tim dalam kembali mengarungi perjuangan nya di tahun 2020. Laga berat sudah menunggu di depan mata dengan berkunjung San Paolo melawan Napoli. Laga ini di jamin akan berlangsung sulit bagi Inter Milan yang dalam beberapa musim terakhir pertemuan kedua tim Napoli selalu menyulikan. Musim lalu saja Inter Milan di paksa menyerah dengan skor telak 4 – 0 dan hal itu akan dijadikan cambuk bagi Inter Milan untuk bisa tampil lebih baik membalas kekalahan tersebut.

Lukaku dan Martinez kembali menjadi tandem di lini depan jelas akan menjadi momok bagi pertahanan Napoli. Sensi yang sudahg dalam kondisi fit di pastikan bermain sejak menit pertama bersanma Brozovic dan Vecino. Pendukung klub dan seluruh pemain yakin kali ini tim nya bakal mampu memberi kekalagan bagi Napoli di depan pendukung nya.

Lima Pertandingan Terakhir Napoli

23-12-2019 Sassuolo 1 – 2 Napoli

15-12-2019 Napoli 1 – 2 Parma

11-12-2019 Napoli 4 – 0 Genk

08-12-2019 Udinese 1 – 1 Napoli

02-12-2019 Napoli 1 – 2 Bologna

Lima Pertandingan Terakhir Inter Milan

22-12-2019 Inter Milan 4 – 0 Genoa

16 -12-2019 Fiorentina 1 – 1 Inter Milan

11-12-2019 Inter Milan 1 – 2 Barcelona

07-12-2019 Inter Milan 0 – 0- Roma

01-12-2019 Inter Milan 2 – 1 SPAL

Prediksi Line Up Napoli

Coach : Gennaro Gattuso

1 Meret – 22 Di Lorenzo – 44 Manolas – 13 Luperto – 6 Rui – 8 Ruiz – 5 Allan – 20 Zielinski – 7 Callejon – 99 Milik – 24 Insigne

Prediksi Line Up Inter Milan

Coach : Antonio Conte

1 Handanovic – 37 Skriniar – 6 De Vrij – 95 Bastoni – 87 Candreva – 8 Vecino – 77 Brozovic – 12 Sensi – 34 Biraghi – 10 Martinez – 9 Lukaku

Head to Head

Total Pertemuaan : 30 kali

Napoli Menang : 13 kali

Seri : 8 kali

Inter Milan Menang : 9 kali

Prediksi Ball Possession Napoli (50%) – Inter Milan (50%)

Prediksi Skor

Napoli 1 – 2 Inter Milan

Author

dragon